August 24, 2014

ini bukan di gili trawangan, tapi di gili meno

assalamu'alaikuum...

how's your sunday friend? mine is so calm. because tomorrow there is no lecture, jadi hari ini aku memutuskan untuk jadi pengangguran. tapi sekarang aku nggak mau waktuku terbuang sia-sia, soooo aku melanjutkan postingan liburanku di lombok tahun kemarin aja. hehe hope you will read my post, and enjoy it :))

18 mei 2013. hari itu adalah hari ke4 aku dan itaq (actually with itaq's brother too) liburan di Gili trawangan, Lombok.yoyoyo! karena hari itu ayahnya itaq ada proyek di gili meno, jadinya kami semua(plus saudara itaq dan ibunya) diajakin kesana yeyeyeye. sedikit informasi, Gili meno adalah gili yang sangat alami, lebih alami dari gili trawangan. kenapa sangat alami? karena gili meno sangat jarang mendapat perhatian, kebanyakan setiap wisatawan lebih memilih untuk pergi ke gili trawangan dan gili air. karena di gili meno fasilitasnya masih kurang, tidak seperti di trawangan yang disana sini banyak terdapat hotel, bar dan restoran cepat saji.

stop in at the one and only one merchant in all the way

kebetulan proyek ayahnya itaq itu di sebuah penginapan yang juga tersedia semacam tempat makan  yang dekeeeeet banget dengan pantai. wuiiih makan dipinggir pantai itu rasanya ...B-) spesial banget seneng banget deh. oh iya, pemilik penginapanya itu adalah sepasang suami istri asal bali dan luar negeri (entahlah aku lupa istrinya itu asalnya mana, yang penting istrinya itu ramah banget dan baik orangnya, dia memutuskan untuk menetap dan membuka usaha di gili meno bersama suaminya). 

sebelum berangkat ke gili meno kami sudah sarapan dulu, jadi kami cuma memesan pancake. aku memesan pancake honey lemon, sedangkan itaq memesan chocolate pancake. yum yum yum

habis makan langsung cuuss keliling sekitar penginapan.


salah satu bangunan di penginapan yang kami datangi.
 
selanjutnya kami berjalan menuju taman burung bersama mbk-mbk pelayan di penginapan tadi. untuk bisa melihat burung-burung koleksi pemiliknya kami harus membayar 60rb untuk satu orang, itu harga setelah ditawar karena mbk-mbk pelayan penginapan kenal dengan mbk-mbk pekerja yang ada di taman burung, jadiii gitu deh setelah mbk-mbk pekerja taman burung merayu bosnya, akhirnya disepakatilah harga masuk tersebut :)

 

 hoaaam aku capek, ngantuk. sampai disini ya untuk hari ini. kiss kiss buat yang sudah bersedia meluangkan waktuuntuk membaca blog aku.

dyrufi

2 comments: